Sempat Diisukan Meninggal, Ini 8 Potret Terbaru Nunung Komedian Legend Indonesia

Sesibuk apapun, ia selalu menyisihkan waktu untuk keluarganya.

Pelawak kondang tanah air benama Tri Retno Prayudati alias Nunung beberapa saat lalu sempat diisukan meninggal dunia. Pasalnya beberapa waktu lalu ada sebuah berita yang berseliweran di jagat maya yang tajuknya mengucapkan 'selamat tinggal' kepada Nunung.

Namun seperti kita ketahui bersama, jika kabar itu adalah akabar bohong alias Hoax. Sampai saat ini wanita yang memulai karir di Srimulat ini kerpa tampil di layar kaca. Bahkan dia juga membagikan  potret liburan bersama keluarganya dalam akun sosial media miliknya.

Nah seperti apa potretnya? Berikut adalah 8 potret terbaru Nunung. Kita initip yuuk...

1. Wanita yang dikaruniai 4 anak ini tampak masih begitu prima saat mengisi suatu acara hiburan di salah satu stasiun TV

Daun.id

Sumber: @nunung63.official


2. Nunung kerap membagikan aktivitasnya di akun sosial media  miliknya

Daun.id

Sumber: @nunung63.official

3. Terbilang awet muda ya. Selalu tampil energik

Daun.id

Sumber: @nunung63.official


4. Karirnya mulai merangkak naik, saat ia membintangi film Si Doel Anak Sekolahan
Daun.id

Sumber: @nunung63.official


5. Beberapa kali terlihat berpose dengan pedangdut Inul Daratista

Daun.id

Sumber: @nunung63.official

6. Serasa bernostalgia. Saat ia bersua dengan pemain Klub Lawak Srimulat. Terlihat Kadir dan Tessy berpose di samping Nunung. 

Daun.id

Sumber: @nunung63.official


7. Di sela-sela kesibukannya melakukan syuting, ia juga masih meluangkan waktu buat keluarga.

Daun.id

Sumber: @nunung63.official


8. Terhitung sudah cukup lama mengikuti hiruk pikuk industri huburan tanah air, banyak warganet yang menisbatkan jika ia adalah seorang legend

Daun.id

Sumber: @nunung63.official


You Might Also Like