8 Gaya OOTD Kasual Amanda Rawles, Tampil Makin Stylish

Amanda selalu tampil kece di setiap momen.

Amanda Rawles merupakan seorang aktris, model, dan penulis keturunan Inggris-Betawi. Ia lahir pada 25 Agustus 2000. Kariernya dimulai saat ia berusia 12 tahun melalui sinetron Jagoan Silat. Setelah beranjak remaja, kariernya kian meningkat hingga ke layar lebar lewat film 7 Hari Menembus Waktu (2015).

Amanda kini banyak membintangi film populer dan sering jadi tokoh utama. Tidak hanya jago akting, ia juga selalu tampil casual dengan berbagai busana yang dikenakan. Penasaran dengan gaya kasual Amanda Rawles? Yuk, intip potretnya!

1. Amanda mengenakan crop top hitam dan kulot jeans putih serta memadukannya dengan kemeja flanel
Daun.id

Sumber: @amandarawles

2. Pakaian serba putih dengan tas coklat yang dipakai Amanda juga cocok jadi inspirasi OOTD buat kamu
Daun.id

Sumber: @amandarawles

3. Jaket hitam dan rok kotak-kotak lalu padukan dengan sepatu yang kamu punya, kelihatan kece
Daun.id

Sumber: @amandarawles

4. Aktris cantik itu juga terlihat kece dengan atasan warna maroon dan bawahan hitam. Jangan lupa padukan dengan kacamata dan tas hitam serta sepatu putih
Daun.id

Sumber: @amandarawles

5. Ia juga tampil kasual dengan atasan warna cream dengan bawahan jeans serta tas biru dan sepatu warna cream
Daun.id

Sumber: @amandarawles

6. Atasan hitam dengan bawahan jeans juga dapat jadi inspirasi OOTD buat kamu, jangan lupa tambahkan sepatu yang kamu miliki
Daun.id

Sumber: @amandarawles

7. Atasan putih dengan jeans pendek serta tas dan kacamata hitam yang dipakai Amanda juga kece
Daun.id

Sumber: @amandarawles

8. Aktris cantik ini juga tampak stylish dengan atasan putih dan bawahan abu-abu serta sepatu putih
Daun.id

Sumber: @amandarawles


You Might Also Like